Penjara Purwotengah atau yang kini menjadi Lapas Kelas IIB Mojokerto menyimpan sejarah dari sosok Pahlawan Nasional, KH Hasyim Asyari.
KH M. Yusuf Hasyim sangat patut menyandang gelar Pahlawan Nasional. Putra pendiri Nahdlatul Ulama (NU) KH Hasyim Asy'ari ini, memiliki perjalanan hidup luar biasa dalam berkontribusi bagi NKRI serta ...